Dalam dunia kerja, sebagian pekerjaan masih menggunakan sumber daya manusia meliputi fisik dan pikiran. Tuntutan pekerjaan mengharuskan seorang pekerja/karyawan menggunakan pergerakan seluruh tubuh atau diam di tempat tertentu. Hal ini menjadi perhatian besar bagi perusahaan karena dapat berimbas pada kesehatan dan keselamatan kerja seorang karyawan. RULA (Rapid Upper Limb Assessment) merupakan suatu analisis postur kerja […]