Jurnal Hukum Internasional Tahun 2024
Halaman ini merupakan kelanjutan dari daftar jurnal sebelumnya yaitu jurnal hukum internasional tahun 2023. Berikut ini disajikan jurnal hukum internasional yang dipublikasikan tahun 2024.

- Hak Veto Sebagai Penghambat Penegakan Hukum Internasional Pada Penyerangan Rumah Sakit Palestina, https://www.journal.unita.ac.id/
- Problematika ICC Dalam Menjatuhkan Sanksi Kepada Israel Dalam Perspektif Hukum Internasional, https://ejurnal.politeknikpratama.ac.id/
- Peran Hukum Internasional dalam Menengahi Konflik Israel-Palestina pada Tahun 2023-2024, https://ojs.umb-bungo.ac.id/
- Peran Hukum Internasional dalam Memerangi Perdagangan Manusia: Tinjauan Studi Literatur, https://ejurnalqarnain.stisnq.ac.id/
- Penerapan Prinsip Hukum Internasional Dalam Penegakan Hukum Terhadap Kejahatan Siber dan Serangan Siber, https://journal.universitaspahlawan.ac.id/
- Peran Organisasi Internasional Pada Pelanggaran Hukum Internasional yang Dilakukan Oleh Zionis Israel Terhadap Konflik dengan Palestina, https://www.resjustitia.lppmbinabangsa.id/
- Perlindungan Hukum Internasional Terhadap Anak Luar Kawin Pekerja Migran Indonesia (Analisis Kritis Penerapan Prinsip Non-Diskriminasi), https://journal.ubb.ac.id/
- Perkembangan Teori dan Penerapan Asas Legalitas dalam Hukum Pidana Indonesia, https://jurnal.fanshurinstitute.org/
- Implementasi Teoritik Keberlakuan Hukum Internasional, https://jurnalfsh.uinsa.ac.id/
- Prinsip Penyelesaian Sengketa Melalui Perjanjian Dalam Perspektif Hukum Internasional dan Hukum Islam, https://journal.uii.ac.id/
- Perlindungan Hukum Internasional Tentang Konfik Perang Lintas Negara Antara Palestina Dan Israel, https://journal.staiypiqbaubau.ac.id/
- Hukum Internasional untuk Kemanusiaan; Telaah Penyelesaian Persengketaan Dalam Hukum Konvensional dan Hukum Islam, https://journalpedia.com/
- Perlindungan Hukum Kaum Rohingya dalam Perspektif Hukum Hak Asasi Manusia dan Hukum Internasional, https://oaj.jurnalhst.com/
- Pendekatan Dunia Ketiga Terhadap Hukum Internasional: Pengaruh Institusi Internasonal Terhadap Kebijakan di Indonesia, https://ojs.uajy.ac.id/
- Pemahaman Konsep Agresi Internasional: Analisis Terhadap Kerangka Hukum Internasional, https://www.resjustitia.lppmbinabangsa.id/
- Kedudukan Hukum Kapal Angkatan Laut (KAL) Dalam Hukum Internasional, https://journalpedia.com/
- Efektivitas Hukum Internasional dalam Penanganan Kejahatan Perdagangan Manusia di Indonesia, https://oaj.jurnalhst.com/
- Rekrutmen Private Military Contractors Yang Dilakukan Negara Dibolehkan Dalam Hukum Internasional, https://fhukum.unpatti.ac.id/
- Pertanggungjawaban Hukum Atas Serangan Terhadap Wartawan Perang Dalam Konflik Rusia Ukraina Menurut Hukum Internasional, https://journal.forikami.com/
- Analisis Kritis Penerapan Pancasila dalam Pengembangan Hukum Internasional: Perspektif Negara Berkembang, https://journal.unisan.ac.id/
- Pengusiran Pengungsi Rohingya Di Aceh: Tinjauan Hukum Internasional Dan Tantangan Hak Asasi Manusia, https://jkh.unram.ac.id/
- Sipadan dan Ligitan Serta Penyelesaiannya Dalam Hukum Internasional, https://jurnal.stihalbanna.ac.id/
Hukum Internasional